Koo Jun Hoe (구준회) atau biasa dipanggil dengan sebutan Ju Ne adalah pennyanyi asal Korea Selatan yang juga member dari boy group iKON yang debut dibawah YG Entertainment. Ju Ne asli orang Korea Selatan dan ia lahir pada tanggal 31 Maret tahun 1997.
Ju-ne (iKON) |
Di tahun 2014, ia kembali mebgikuti program survival bertajuk “Mix & Match” yang kembali ditayangkan oleh Mnet. Junhoe merupakan trainee pertama yang ikut Mix & Match yang menjadi anggota boy group baru bernama iKON. iKON sendiri debut pada bulan Oktober 2015 dengan lagu “My Type”.
Profil dan Fakta Ju Ne
Nama Asli : Koo Jun Hoe (구준회)
Nama Panggung : Junhoe / Ju Ne
Nickname : June, Sniper King, Giant Baby, Sniper King, Day-June, Night-Jun
Tanggal Lahir : 31 Maret 1997
Tempat Lahir : Korea Selata
Posisi : Main Vocal
Tinggi : 182 cm
Tipe Darah : A
Shio : Kerbau
Zodiak : Aries
Profesi : Penyanyi
Agensi : YG Entertainment
Fakta Ju Ne :
- Ju Ne mengikuti auidis untuk JYP dan JYP. Namun ia gagal, sampai akhirnya ia diterima di YG Entertainmenti
- Ia bergabung dengan YG pada bulan April 2012
- Tahun 2009, ia pernah mengikuti program “Star King”
- Saat tampil di Starking, dia menampilkan tarian Michael Jackson
- Dia adalah fans berat Michael Jackson
- Dia memiliki kakak permpuan bernama Goo Ye Jin
- Tahun 2011, ia juga mengikuti acara “Kpop Star” bersama dengan Lee HI
- Dia adalah member keempat yang bergabung dengan iKON
- Sebelumnya ia tidak suka bernyanyi, hanya menari
- Junhoe merupakan perenang yang buruk
- Ia takut ketinggian
- Mempunyai watak keras namun ia lunak ketika mengajari Chanwoo berlatih vokal
- Penyanyi favorit: Michael Jackson, Usher, Ariana Grande, Chris Brown
- Park Bom berkata kalau Ju Ne punya suara yang sangat baik
- Keahlian khusu : Nunchuck
- Paling dekat dengan Jinhwan
- Memiliki ulang tahun yang sama dengan Bang Yong Guk (B.A.P)
- Ketika di pergi ke kamar, ia akan tidur selama 5 jam, bangun, kemudian mandi dan dilanjut tidur kembali
- Dia mempunyai kemiripan dengan Jooen AFOS
- Dia bisa Moonwalk
- Suka mengambil selca
- Dia termasuk orang yang cuek dan bertingkah cool meskipun member lainya bertingkah heboh
Program Tv
- 2009: Star King
- 2011: Kpop Star 1
- 2013: WIN: WHO IS NEXT?
- 2014: WINNER TV (Tim B)
- 2014: Mix & Match
- 2016: Two Yoo Project - Sugar Man
- 2016: Kpop Star 5