Wednesday, November 19, 2014

Profil, Biodata, Fakta Pritz

Pritz adalah grup wanita baru asal Korea Selatan yang bernaung dibawah label Pandagram. Grup ini memili 4 anggota yaitu Yuna, Hana, Shua dan Ari. Selain 4 anggota itu, Pritz punya 2 maskot bernama Subakmon dan Crank. Dengan adanya mascot ini Pritz mempunyai keunikan tersendiri dari idol grup lainya. Pritz mengawali debutnya pada tanggal 30 April 2014 dengan lagu “Go Girls” yang merupakan sebuoh soundrack film kartun. Kemudian, pada tanggal 4 Juli mereka kembali dengan lagu barunya “Too Dificult”. Seminggu kemudian, Pritz kembali merilis lagu baru bertajuk “Subak Subak”. Empat bulan kemudia atau tepatnya tanggal 13 November, mereka comeback dengan single terbarunya “Sora Sora”.

Pada tanggal 25 Mei 2015, mereka meluncurkan single terbarunya berjudul “Crazy Cowboy”. Sama seperti judulnya, kali ini mereka menggunakan konsep koboi cantik.

Nama Grup : Pritz (프리츠)
Label : Pandagram
Debut : April 2014
Lagu Debut : Go Girls (OST Kartun Animasi)
Fansclub : -

Member Pritz :
Pritz
Pritz promosi Crazy Cowboy

Yuna
Yuna

Nama Asli :
Nama Panggung : Yuna
Tanggal Lahir : 20 Februari 1994
Posisi : Vocal
Tinggi : 162 cm
Tipe Darah : O

Fakta :
  1. Yuna asli dari Seoul, Korea Selatan
  2. Keluarga Yuna cuma ada ibu
  3. Hobinya bermain gitar
  4. Member paling tua di grup

Hana
Hana

Nama Asli :
Nama Panggung : Hana
Tanggal Lahir : 3 April 1995
Posisi : Leader, Vocal
Tinggi : 158 cm
Tipe Darah : A

Fakta :
  1. Hana berasal dari Seoul
  2. Mimpi Hana adalah Pritz dikenal keseluruh dunia
  3. Hobinya berjalan-jalan, mendengarkan musik

Shua
Shua

Nama Asli :
Nama Panggung : Shua
Tanggal Lahir : 1 Oktober 1995
Posisi : Vocal
Tinggi : 164 cm
Tipe Darah : B

Fakta :
  1. Shua punya dua orang adik
  2. Hobinya suka menghitung jumlah kalori dalam makanan

Ari
Ari

Nama Asli :
Nama Panggung : Ari
Tanggal Lahir : 1 September 1997
Posisi : Maknae, Vocal
Tinggi : 164 cm
Tipe Darah : AB

Fakta :
  1. Ari paling muda di Pritz
  2. Ari berasal dari Busan
  3. Ia punya seorang adik
  4. Hobinya berbelanja

MV (Music Video) :
2014 : Go Girls, Too Dificult, Melon Melon Watermelon, Sora Sora

Dari semua member, bias kamu di Pritz siapa chingu?